ANALISIS EFEKTIVITAS PELAKSANAAN ANGGARAN BELANJA PADA DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU KABUPATEN TORAJA UTARA

Febrianita Medea

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis efektivitas penyerapan anggaran belanja pada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu di lingkup Kabupaten Toraja Utara. Dalam suatu anggaran daerah selalu disertakan data penerimaan dan pengeluraan yang terjadi di masa lalu, kebanyakan organisasi sektor publik membedakaan antara tambahan modal dan penerimaan, serta tambahan pendapatan dan pengeluaran, hal itu akan berdampak pada pemisahan penyusunan anggaran modal tahunan. Analisis Efektivitas Pelaksanaan anggaran dimaksud bertujuan untuk mewujudkan dalam bentuk finacial yang meliputi usulan pengeluaran yang diperkiran untuk suatu periode tertentu serta dikembangkan untuk melayani berbagai tujuan guna pengendalian keuangan dari rencana manajemaen secara efesien dan efektif. Kata kunci: Analisis Efektivitas, Anggaran, Kabupaten Toraja Utara.


Informasi Detail :